Top

Gustamar Adiyasa,M.Ds.

  /     /   Gustamar Adiyasa,M.Ds.
Gustamar Adiyasa,M.Ds.
Sekretaris Program Studi Desain Interior

Profil Pengajar

Tahun 2015 menyelesaikan pendidikan S1 Desain Interior di Fakultas Seni Rupa IKJ, lalu melanjutkan pendidikan S2 di Megister Desain Produk Universitas Trisakti lulus tahun 2018. Sebelum mengajar, pernah bekerja di beberapa konsultan desain interior dan arsitektur. Sudah mulai bekerja saat masih menempuh pendidikan S1. Mulai mengajar di IKJ yaitu sebulan setelah kelulusan sarjana sampai saat ini. Tidak hanya mengajar seni rupa di IKJ saja, tetapi juga di universitas lain. Selain menjadi pengajar, juga membuka biro konsultan desain interior dan usaha di industri kreatif lainnya. Selain aktif di bidang seni rupa, juga aktif di bidang seni lainnya. Saat ini masih aktif melatih teater di sekolah-sekolah dan menjadi juri dibeberapa event.

Daftar